Tag: Karya Seni
TABANAN, NusaBali - Pemkab Tabanan menggelar Lomba Ogoh-ogoh serangkaian perayaan Nyepi tahun 2024. Penilaian telah selesai dilakukan di Panggung Garuda Wisnu Kencana (GWS), Tabanan, Jumat (22/2). Usai dinilai, Ogoh-ogoh peserta lomba tersebut akan dipawaikan Sabtu (23/2) ini.
SINGARAJA, NusaBali - Kadek Windari, 32, seniman disabilitas asal Banjar Dinas Yeh Anakan, Desa Banjarasem, Kecamatan Seririt, Buleleng, mendapatkan penghargaan internasional Samatha Initiative Award yang diberikan Jogja International Disability Arts Bienmale#2.
DENPASAR, NusaBali - Di tangan perajin yang terampil, barang yang dianggap sebagai sampah atau limbah, setelah ‘disulap’ bisa menjadi produk yang bernilai seni dan nilai ekonomi. Contohnya tulang sapi sisa-sisa dari rumah potong hewan (RPH).
Akar dan bonggol kamboja merupakan media yang favorit. Kebanyakan didatangkan dari Banyuwangi, Jawa Timur.
Latar belakang berdirinya Komunitas Maha Rupa Batukaru ingin menciptakan wadah dan kendaraan bagi para seniman untuk bisa bergerak lebih maju dan cepat
JAKARTA, NusaBali - Penjabat (Pj) Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Bali Ny Ida Setiawati menghadiri pameran Kriyanusa 2023, di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (13/9).
SINGARAJA, NusaBali - Made Agus Janar Dana,33, memanfaatkan sampah plastik menjadi karya seni yang bisa menjadi pajangan yang indah dipandang mata.
Warga binaan Lapas Perempuan Kelas IIA Kerobokan menampilkan karya seni tari hasil pembinaan selama di dalam lapas di Badung, Senin (4/9).
GIANYAR, NusaBali - SDN 2 Ketewel, Kecamatan Sukawati, Gianyar menggelar pameran hasil karya siswa sebagai implementasi Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5).
Selain sebagai pemenuhan ketersediaan untuk kegiatan adat keagamaan, uang kepeng bernilai seni tinggi setelah dijadikan patung.
Awalnya Putu Lila menjual kerajinan pelepah pisang ke art shop. Setelah itu, dia memiliki jaringan sehingga bisa mengundang travel agent untuk membawa wisatawan ke tempat produksinya.
Penggabungan berbagai bakat untuk menghasilkan karya seni merupakan hal yang khas terdapat dalam kreativitas Bali, apalagi menyangkut seni ukir.
I Ketut Sabar, perajin pindekatan (baling-baling) yang menghasilkan suara gamelan Bali, dari Dusun Pasek, Desa Aan, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, kewalahan melayani pesanan.
Seni budaya Bali memang sudah tersohor ke seluruh dunia.
Di usianya yang sudah sepuh, penyair asal Karangasem, I Nyoman Tusthi Eddy bertekad terus berkarya.
Kerja keras I Nyoman Sukanta, 55, akhirnya membuahkan hasil.
Topik Pilihan
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)